GTK Dikdas – Proses pendidikan guru penggerak menghadirkan berbagai manfaat positif bagi pesertanya. Setidaknya ada 7 manfaat penting program guru penggerak bagi pendidik yaitu: Mengembangkan Kompetensi dalam Lokakarya Bersama Pendidikan...