Tahapan Proses Design Thinking
1. Empathise Tahap pertama dari proses Design Thinking adalah mendapatkan pemahaman empati tentang masalah yang Anda coba selesaikan. Hal Ini melibatkan konsultasi dengan para ahli untuk mempelajari lebih lanjut tentang bidang yang...
Manfaat Program Guru Penggerak
GTK Dikdas – Proses pendidikan guru penggerak menghadirkan berbagai manfaat positif bagi pesertanya. Setidaknya ada 7 manfaat penting program guru penggerak bagi pendidik yaitu: Mengembangkan Kompetensi dalam Lokakarya Bersama Pendidikan...
Presentasi LK 1 Pelatihan Terdeferensiasi
Kelompok 1 Pelatihan Pembelajaran Berdeferensiasi Gel II, Kelas C.
Pemahaman IPA
Pemahaman IPA Pada akhir fase D, peserta didik mampu melakukan klasifikasi makhluk hidup dan benda berdasarkan karakteristik yang diamati, mengidentifikasi sifat dan karakteristik zat, membedakan perubahan fisik dan kimia...
Ketrampilan Proses
Mengamati 1. Mengamati Menggunakan berbagai alat bantu dalam melakukan pengukuran dan pengamatan. Memperhatikan detail yang relevan dari objek yang diamati. Mempertanyakan dan memprediksi secara mandiri 2. Mempertanyakan dan memprediksi...
Konsep Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
Jika Capaian Pembelajaran adalah kompetensi yang diharapkan dapat dicapai murid di akhir fase, maka Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) adalah rangkaian tujuan pembelajaran yang tersusun secara sistematis dan logis di dalam fase...
Konsep Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran adalah deskripsi pencapaian tiga aspek kompetensi, yakni pengetahuan, keterampilan, dan sikap, yang diperoleh murid dalam satu atau lebih kegiatan pembelajaran. Tujuan pembelajaran disusun dengan memperhatikan eviden atau bukti...
Capaian Pembelajaran
Capaian Pembelajaran (CP) merupakan kompetensi pembelajaran yang harus dicapai murid pada setiap fase perkembangan, yang dimulai dari fase Fondasi pada PAUD. Capaian Pembelajaran mencakup sekumpulan kompetensi dan lingkup materi, yang...
Kiat Sukses Implementasi Kurikulum Merdeka
Dalam rangka melakukan pemulihan pembelajaran pasca pandemi pemerintah mengeluarkan kebijakan dalam pengembangan Kurikulum Merdeka yang diberikan kepada satuan pendidikan. Salah satu tujuan kurikulum merdeka adalah mengejar ketertinggalan pembelajaran yang...
Google Takeout
Google Takeout menawarkan cara untuk mengekspor salinan data akun Google Anda untuk digunakan sebagai cadangan atau untuk digunakan dengan layanan di luar Google. Data Google yang dapat diekspor: Akses...